Aku ingin tahu apa kau mencariku
Aku ingin tahu apa yang kau cari
Aku sudah sangat buta
Ya aku bersembunyi dengan menyamar
Mencari janji cinta
Menjaga hatiku untuk tetap hidup
Aku sudah menjadi gadis yang baik
(Ketahui ini) Aku, aku terlahir berbeda
(Jangan peduli) Apa yang aku katakan
(Awasi itu) yeah yeah keinginanmu
Sayang tidakkah kau telah menyeretku?
(Carilah)
Aku sudah sangat buta
Ya aku bersembunyi dengan menyamar
Mencari janji cinta
Menjaga hatiku untuk tetap hidup
Menunjukkan padamu seorang gadis nakal
Aku ingin
Oh my my
ingin mencari
Oh my my my
Aku tak akan memberi tahumu dua kali
Ya aku terlahir berbeda
Kau menebak semua yang kau inginkan
Suatu hari nanti apa yang kau temukan
Itu tak akan menjadi kesukaanmu
(Apa?)
(Ketahui ini) Aku, aku terlahir berbeda
(Jangan peduli) Apa yang aku katakan
(Awasi itu) yeah yeah keinginanmu
Sayang tidakkah kau telah menyeretku?
(Carilah)
Aku sudah sangat buta
Ya aku bersembunyi dengan menyamar
Mencari janji cinta
Menjaga hatiku untuk tetap hidup
Menunjukkan padamu seorang gadis nakal
Aku ingin tahu apa kau mencariku
Aku ingin tahu apa kau mencariku
Sayang, katakan padaku kenapa kau mencari
Sayang, katakan padaku apa yang kau cari






0 Comments:
Post a Comment